Translate

Rabu, 15 Oktober 2014

Sosiometri dan Sosiogram



    T U G A S
Pada mata kuliah dinamika kelompok kali ini pada tanggal 12 Juli 2014, kami diberi tugas oleh dosen mengenai matriks sosiometri dan sosiogram. Terkait hal tersebut, dari seluruh mahasiswa(i) kelas peminatan promosi kesehatan terbagi menjadi 3 kelompok. Setiap kelompok terdiri dari 11 dan 12 anggota kelompok. Kami berada di kelompok 3 yang terdiri dari 12 anggota kelompok. Setiap anggota kelompok, diurut berdasarkan nomor urut yang dimulai angka 1, 2, 3, dan seterusnya sampai batas jumlah anggota kelompok.
Setiap kelompok, masing-masing anggota kelompok harus menuliskan satu nama orang yang disukai maupun orang yang tidak disukai pada selembar kertas. Setelah itu, setiap kelompok melakukan rekapitulasi semua data, kemudian disusun dalam bentuk table matriks sosiometri dan sosiogram, seperti pada table di bawah ini beserta penjelasannya.

MATRIKS SOSIOMETRI
Sosiometri adalah suatu metode untuk mengumpulkan data tentang pola dan struktur hubungan antara individu-individu dalam kelompok.
Sebelum membuat table matriks sosimetri, terlebih dahulu melakukan langkah-langkah seperti berikut :
ü  Semua anggota kelompok menuliskan satu nama anggota kelompoknya yang disukai dan yang tidak disukai pada selembar kertas sesuai kelompoknya.
ü  Setelah selesai menuliskan satu nama, kemudian masing-masing kelompok bertugas melakukan rekapitulasi nama-nama yang dituliskan sesuai nomor urut duduk.
ü  Masukkan data yang telah direkapitulasi ke dalam table matriks sosiometri (seperti table  di bawah ini) berdasarkan kategori orang yang disukai dan yang tidak disukai.
ü  Kemudian data tersebut dijumlahkan dan dipersentasekan untuk setiap anggota kelompok, sehingga dapat diketahui siapa dalam anggota kelompok yang memilliki persentase yang tinggi dari kategori orang yang disukai maupun yang tidak disukai. 
1.  ORANG YANG DISUKAI
Obyek/
Subyek
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
JML
1




1







1
2




1







1
3
1











1
4


1









1
5








1



1
6









1


1
7
1











1
8








1



1
9
1











1
10








1



1
11











1
1
12
1











1
JML
4
0
1
0
2
0
0
0
3
1
0
1
12








PERSENTASE :
KETERANGAN :

1.    4/12-1     X 100 % = 36,6 %
2.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
3.    1/12-1             X 100 % = 9,1 %
4.   0/ 12-1    X 100 % = 0 %
5.    2/12-1     X 100 % = 18,2 %
6.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
7.    10/ 12-1 X 100 % = 0 %
8.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
9.    3/12-1     X 100 % = 27,3 %
10. 1/12-1             X 100 % = 9,1 %
11.  0/ 12-1    X 100 % = 0 %
12. 1/12-1             X 100 % = 9,1 %

ü Nomor  1  : Ellyani  Abadi
ü Nomor  2 : Farjia Nur
ü Nomor  3 : Dedeh Nurhayati
ü Nomor  4 : Salma Aldin
ü Nomor  5 : Apriani
ü Nomor  6 : Ani Asnita
ü Nomor  7 : Riska Saputri
ü Nomor  8 : Ihram
ü Nomor  9 : Nyoman Sujatera
ü Nomor  10  :     Fauzan
ü Nomor  11   :     Hairul
ü Nomor  12  :     Lisna Dwi Melyani



KETERANGAN :
1.      Dari table di atas, terlihat nilai tertinggi untuk orang yang disukai adalah 1 poin, edangkan, nilai terendah untuk orang yang disukai adalah 0 poin, dan selebihnya mendapatkan 3 point, 2 point dan 1 poin.
2.      Nomor urut  yang memiliki nilai tertinggi dari 12 orang adalah nomor 1 (Ellyani Abadi) sebanyak 4 point, kemudian mendapatkan 3 point adalah nomor 9 (Nyoman Sujatra), nomor 5 (Apriyani) mendapat 2 point.
3.      Nomor urut  yang memiliki 1 poin berjumlah 4 orang dari 12 orang adalah nomor 3 (Dedeh Nurhayati), nomor 10 (Fauzan), nomor 12 (Lisna Dwi Meliyanti).
4.      Nomor urut  yang memiliki 0 poin berjumlah 6 orang dari 12 orang adalah Fajria Nur, Salma Aldin, Riska Saputri, Ihram, dan Hairul.


2.    ORANG YANG TIDAK DISUKAI
Obyek/
Subyek
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
JML
1








1



1
2





1






1
3





1






1
4








1



1
5





1






1
6









1


1
7









1


1
8








1



1
9





1






1
10





1






1
11









1


1
12





1






1
JML
0
0
0
0
0
6
0
0
3
3
0
0
12
PERSENTASE :
KETERANGAN :

1.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
2.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
3.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
4.   0/ 12-1    X 100 % = 0 %
5.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
6.    6/ 12-1    X 100 % = 54,5 %
7.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
8.    0/ 12-1    X 100 % = 0 %
9.    3/12-1     X 100 % = 27,3 %
10. 3/12-1     X 100 % = 27,3 %
11.  0/ 12-1    X 100 % = 0 %
12. 0/ 12-1    X 100 % = 0 %
ü Nomor  1  : Ellyani  Abadi
ü Nomor  2 : Farjia Nur
ü Nomor  3 : Dedeh Nurhayati
ü Nomor  4 : Salma Aldin
ü Nomor  5 : Apriani
ü Nomor  6 : Ani Asnita
ü Nomor  7 : Riska Saputri
ü Nomor  8 : Ihram
ü Nomor  9 : Nyoman Sujatera
ü Nomor  10  :     Fauzan
ü Nomor  11   :     Hairul
ü Nomor  12  :     Lisna Dwi Melyani



KETERANGAN :
1.      Dari table di atas, terlihat nilai tertinggi untuk orang yang tidak disukai adalah 6 poin. Sedangkan, nilai terendah untuk orang yang tidak disukai adalah 0 poin, dan selebihnya mendapatkan 3 poin.
2.      Nomor urut  yang memiliki 6 poin berjumlah 1 orang dari 12 orang adalah nomor 6 (Ani Asnita).
3.      Nomor urut  yang memiliki 3 poin berjumlah 2 orang dari 12 orang adalah nomor 9 (Nyoman Sujatra), nomor 10 (Fauzan).
4.      Nomor urut  yang memiliki 0 poin berjumlah 9 orang dari 12 orang adalah nomor 1 (Ellyani Abadi), nomor 2 (Faria Nur), nomor 3 (Dedeh Nurhayati), nomor 4 (Salma Aldin), nomor 5 (Apriyani), nomor 7 (Riska Saputri), dan nomor 8 (Ihram), nomor 11 (Hairul) dan normonr 12 (Lisna Dwi Melyani).



SOSIOGRAM
Sebelum kita membuat sosiogram berdasarkan data di atas, maka kita perlu mengetahui terlebih dahulu arti dari sosiogram. Sosiogram adalah diagram yang menunjukkan hubungan atau interaksi individu dalam sebuah kelompok, yang sekaligus dapat pula ditemukan pola hubungan social individu dengan individu lainnya. Sosiogram dapat dituangkan dalam bentuk sejumlah lingkaran (dari terkecil sampai terbesar) dan dalam bentuk lajur.
Langkah-langkah membuat sosiogram adalah :
1.      Setelah memasukkan data ke dalam table matrik sosiometri, maka terlihat siapa orang yang disukai maupun yang tidak disukai dengan nilai tertinggi dan terendah.
2.      Kemudian 12 nomor urut tersebut dibuat dalam bentuk diagram sosiogram, seperti gambar di bawah ini :













ü  ORANG YANG DISUKAI


 







 

ü  ORANG YANG TIDAK DISUKAI


 












‘TERIMA KASIH’




Tidak ada komentar:

Posting Komentar